Selasa, 20 Mei 2014

KEADILAN SOSIAL BUNG KARNO


Foto ini berbicara banyak, jelas menampakkan kepada siapa beliau berpihak, jelas menggambarkan seberapa besar kecintaannya pada rakyat Indonesia. Dan melihat foto ini sepertinya aku paham beliau memang Bapak Bangsa ini...
KEADILAN SOSIAL. Bung Karno tengah menyapa dan bercakap-cakap dengan “Sarinem”, rakyat yang dicintai dan diperjuangkannya. “Rakyat padang pasir bisa hidup , masa kita tidak bisa hidup! Rakyat Mongolia (padang pasir juga) bisa hidup, masa kita tidak bisa membangun satu masyarakat adil-makmur gemah ripah loh jinawi, tata tentram kertaraharja, di mana si Dullah cukup sandang, cukup pangan, si Sarinem cukup sandang, cukup pangan? Kalau kita tidak bisa menyelenggarakan sandang-pangan di tanah air kita yang kaya ini, maka sebenarnya kita yang tolol, kita yang maha tolol”. Bung Karno Pidato Konferensi Kolombo Plan di Yogyakarta, 1953

0 komentar:

Posting Komentar